Mewah Banget! Inilah Fasilitas yang Didapat TKI Perawat di Arab Saudi

Mewah Banget! Inilah Fasilitas yang Didapat TKI Perawat di Arab Saudi

Penghasilan atau gaji tiapTK pastinya berbeda-beda di jika bekerja di Arab Saudi, tergantung profesi dan keahliannya masing-masing.

Biasanya tenaga kerja yang mempunyai keahlian tertentu penghasilannya akan besar dibandingkan dengan mereka yang tidak mempunyai keahlian khusus.

Sedangkan gaji perawat itu sebesar 5000 riyal atau sekitar Rp19 juta.

Gaji Perawat di Arab Saudi

  • Gaji perawat rumah sakit berkisar antara 800-1.500 US$
  • Gaji penata rontgen berkisar antara 800-1.500 US$
  • Gaji tenaga rekam medis berkisar antara 700-1.000 US$
  • Gaji baby sitter berkisar antara 300-600 US$
  • Gaji perawat orang jompo berkisar antara 500-800 US$

TKI Perawat mendapatkan fasilitas berupa apartemen yang luas dan mewah sekali.

Selain itu untuk kendaraan kerjanya juga ia dapatkan, sehingga tidak perlu lagi mengeluarkan uang lebih.

Fasilitas lain yang didapat perawat itu yakni sarana olahraga, gedung khusus untuk olahraga dekat dengan apartemennya.

Artikel ini telah dipublikasikan di Naker.news dengan judul "Mewah Banget! Inilah Fasilitas yang Didapat TKI Perawat di Arab Saudi" oleh By Wisnu Ardianto pada 2022-08-31 23:17:41. Untuk membaca lebih lanjut, kunjungi: https://naker.news/2022/08/31/mewah-banget-inilah-fasilitas-yang-didapat-tki-perawat-di-arab-saudi/